21 October 2009
Budak Nafsu
Di milis kantor gw, hari ini ada postingan gambar seperti yang terlihat.
Dan biar terbagi, gw publish juga di blog sederhana ini.
Melihat data statistik tsb, adakah peduli kita?
Zaman dengan kemajuan yang pesat, mengkikis nilai-nilai moral yang dulu (manusia) pernah punya.
Manusia diperbudak oleh nafsunya..
Tak bisa lepas dari keinginan liar itu..
Seakan-akan manusia hidup tanpa Allah..
semua semau kehendak sendiri, tidak lagi ada hubungan dengan Penciptanya.
Saya pribadi sedih melihat data tsb, ( bukan sok ngerasa paling bener lho :D )
Jika manusia selalu fokus pd kehendak Tuhan,
mungkin statistik tsb tidak pernah ada..
Terlebih Tuhan yang menciptakan segala makhluk,
pastinya lebih sedih melihat kesalahan manusia..
Kontrol diri yok biar hidup kita selalu berkenan padaNya.. :)
Label:
Ngigo
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
- ndink..
- seperti yang kalian tau ya begitulah... seperti yang kalian lihat ya itulah adanya... seperti yang kalian kenal ya demikianlah kesimpulannya...
No comments:
Post a Comment